Tapi cinta harus membebaskan
Perasaan ini harus lepas
Dia ada di dalam
Dan aku mencoba mengerti
Dalam diam dan ringkihnya malam
Pikiran semakin memburu
Membawa aku jauh
Dan semakin tak bisa kompromi
Dan semakin tak bisa kompromi
Tuhan, aku ingin belajar
Bahwa cinta semakin berarti ketika ada kebebasan
Kebebasan yang sebebas-bebasnya
Seperti yang Kau beri padaku
Ajar aku mengerti
Ajar aku untuk menghargai setiap kebebasan
Ajar aku untuk menghargai setiap kebebasan
Dan tak selalu hanya mengeluh :)
Ajar aku untuk menghargai setiap kebebasan
Dan tak selalu hanya mengeluh :)
Tidak ada komentar :
Posting Komentar